PDIP Akan PAW Emir Moeis
Jumat, 12 Juli 2013 – 22:27 WIB

PDIP Akan PAW Emir Moeis
JAKARTA - PDI Perjuangan akan melakukan pergantian antar waktu (PAW) terhadap Ketua DPP PDIP, Emir Moeis. Meski begitu mereka belum menetapkan jadal pasti proses PAW tersebut.
"Pak Emir Moeis cepat atau lambat akan dilakukan PAW. Namun demikian kapannya belum tahu," ujar Ketua Fraksi PDIP, Puan Maharani di DPR, Jakarta, Jumat (12/7).
Puan mengatakan, PAW tidak bisa secepatnya dilakukan. Sebab, mereka harus mempersiapkannya terlebih dahulu. "Kita tidak bisa lakukan sesuatu tanpa dasar yang jelas," ucapnya.
Selain itu, lanjut dia, PDIP juga belum menentukan pengganti Emir sebagai Ketua Komisi XI DPR. Sebab, partai yang dipimpin Megawati Soekarnoputri itu harus melakukan rapat terlebih dahulu.
JAKARTA - PDI Perjuangan akan melakukan pergantian antar waktu (PAW) terhadap Ketua DPP PDIP, Emir Moeis. Meski begitu mereka belum menetapkan jadal
BERITA TERKAIT
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah