PDIP Anggap APBN Tetap Aman Tanpa BBM Dinaikkan
Selasa, 27 Maret 2012 – 22:00 WIB

PDIP Anggap APBN Tetap Aman Tanpa BBM Dinaikkan
Karenanya Theodoris menganggap kebijakan menaikkan harga BBM yang disertai dengan Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM), lebih bermakna politis. Sebab, BLSM tak ubahnya untuk mendongkrak pencitraan. "Di berbagai negara, program seperti ini hanya memenangkan partai berkuasa," ungkap dia.
Menurutnya, kebijakan BLSM bisa dimaklumi jika situasinya memang sudah benar-benar krisis. Namun BLSM bukanlah solusi. "Layaknya balsem, BLSM itu efeknya sementara. Kalau kena angin, sudah selesai efek balsemnya,” katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Kapoksi Badan Anggaran (Banggar) DPR dari Fraksi PDI Perjuangan, Thedorus J. Koekerits, menilai celah fiskal di Anggaran Pendapatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran