PDIP Anggap Kinerja Anies Baswedan di 2020 Buruk, Intoleransi Jadi Sorotan
"Gubernur Anies Baswedan tidak fokus mewujudkan janji kampanye. Padahal UMKM adalah backbone pemulihan ekonomi Jakarta,' terang Dwi Rio
3. Angka kemiskinan naik.
Tercatat jumlah presentasi angka kemiskinan di DKI Jakarta hingga maret sebesar 4.53% dari semula 3.42%.
Gubernur Anies Baswedan tidak memiliki program yang jelas untuk menanggulangi angka kemiskinan tersebut dan terkesan hanya fokus kepada program-program beautifikasi semata.
4. Nilai NPS JakLingko -3.07% (negatif).
Tingkat kesediaan merekomendasikan kepada warga lain secara umum masih bernilai negatif, yang berarti saat ini masih banyak yang belum bersedia merekomendasikan dibanding yang merekomendasikannya.
Padahal menurut survei, media utama publik mendapatkan infomrasi mengenai JakLingko adalah dari rekomendasi orang lain sebesar 42.5%
5. Intoleransi di dunia pendidikan.
Kinerja Gubernur Anies dinilai buruk karena janji kampanye tidaj direalisasikan dan cenderung intoleransi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Hasto Tuding Ara Main SARA soal Pramono-Rano Didukung Anies, Prabowo Pasti Tak Suka
- Jelang Pencoblosan Pilkada, PDIP Jatim Minta Cakada Bisa Ikut Mengawal Suara
- Hasto Mendengar Informasi Bakal Dijadikan Tersangka di Kasus Absurd
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies