PDIP Antisipasi Pembelotan Kader di Eksekutif
Senin, 28 Maret 2011 – 21:42 WIB

PDIP Antisipasi Pembelotan Kader di Eksekutif
"Kami pun menyadari belum ada aturan yang mengikat bahwa setiap kepala daerah yang kami usung, nanti saat pemilu justru membelot. Kami ingin bisa memberikan punishment yang jelas kepada mereka," ujar Puan.
Baca Juga:
Karenanya, sambung Puan, seiring dengan pembahasan paket RUU Politik di DPR maka PDIP ingin ada kejelasan tentang sanksi yang bisa diambil partai terhadap kepala daerah membelot. "Terutama sanksi seperti apa yang bisa dijatuhkan kepada mereka, ketika mereka tidak bisa mendukung program-program partai," cetusnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - PDI Perjuangan tak mau lagi hanya dijadikan perahu oleh calon kepala daerah yang tidak memiliki komitmen untuk membantu partai yang dipimpin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang