PDIP: Artis Terjerat Narkoba, Kasus Hukumnya Sering Mandeg
Senin, 28 Januari 2013 – 16:55 WIB
Dijelaskan Eva, dalam tindak pencegahan, pada pencalonan anggota legislatif untuk pemilihan umum 2014 selain ada psiko tes dan survei elektabilitas internal juga ada tes urine atau harus bebas napza. “Untuk penindakan, bagi kader yang ketahuan jadi pecandu napza langsung dipecat dari partai atau legislatif,” katanya.
Eva menegaskan, tak kaget adanya kasus narkoba yang menjerat kalangan selebritis. Sebab, Napza itu bisa meracuni siapa saja, tak hanya kalangan artis. “Napza tidak lihat profesi, status sosial maupun SARA. Napza sudah jadi hawa beracun yang bisa dihisap siapa saja yang tidak paham dan punya pertahanan,” katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA – Anggota Komisi Hukum DPR dari Fraksi PDI Perjuangan Eva Kusuma Sundari, yakin kalau politisi yang terjerat kasus narkoba tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Upaya Propan Raya dan LPJK dalam Perlindungan Gedung dari Kebakaran
- Mendikdasmen Beri Sinyal Ada Regulasi Baru Penempatan Guru PPPK, Hamdalah
- Hari Ini Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Honorer Jangan Nekat Bertindak Konyol
- BMKG Ungkap Prakiraan Cuaca Hari Ini, Ada Hujan di Sejumlah Wilayah
- Seorang Nelayan Asal Pandeglang Tewas Tersambar Petir Saat Melaut, Tim SAR Bergerak
- 5 Berita Terpopuler: Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Dimulai, Honorer Titipan Mencuat, Ternyata Ada Kejutan yang Muncul