PDIP: Banyak Masyarakat Miskin tak Terima BLSM
Senin, 24 Juni 2013 – 13:05 WIB
Pramono menyatakan, saat ini tidak perlu memperdebatkan soal subsidi BBM apakah tepat sasaran atau tidak. Sebab harganya sudah naik. "Yang paling penting sekarang ini bagaimana mengatasi dampak kenaikan BBM," ucapnya.
Seperti diketahui, pemerintah menaikan harga BBM bersubsidi. Untuk mengurangi dampak kenaikan harga BBM bagi penduduk miskin, pemerintah memberikan kompensasi berupa BLSM sebesar Rp150 ribu per bulan. (gil/jpnn)
JAKARTA - Politikus PDI Perjuangan, Pramono Anung mengatakan, masih ada keluhan dari masyarakat terkait pemberian bantuan langsung sementara masyarakat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peringati Hari Toilet Sedunia, WPC Ajak Ratusan SD di Indonesia Lakukan Hal Ini
- FL Technics Indonesia Pakai Teknologi Mototok Spacer 8600 NG
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Menhut Raja Juli Antoni Gandeng PGI, Kolaborasi Kelola dan Jaga Hutan Indonesia
- Penebangan Pohon di Menteng Diduga Tanpa Izin Dinas Pertamanan
- Tanoto Foundation & Bappenas Berkolaborasi Meningkatkan Kompetensi Pegawai Pemda