PDIP Berduka Lagi Kehilangan Soekarnois Loyalis Megawati
Senin, 02 Oktober 2017 – 17:13 WIB
Karena itu, AP pun memilih loyal kepada Megawati. Bahkan, AP tak mau mengkhianati Megawati di penguasa Orde Baru masih sangat kuat.
“Saya menaruh hormat pada Ibu Megawati juga karena dia keturunan Bung Karno yang memegang teguh perjuangan dan ideologi bapaknya. Saya merasa harus mendampingi dia sampai dia berhasil mengantarkan regenerasi kepemimpinan di PDI Perjuangan," ujar Hasto mengutip pernyataan AP Batubara semasa hidupnya.
AP yang sangat peduli pada lingkungan hidup juga juga dikenal lantang menentang ketidakadilan. "Beliau sosok pekerja keras, dan bersuara lantang terhadap berbagai ketidakadilan," ungkap Hasto.(ysa/rmol/jpg)
PDIP kehilangan politikus seniornya dengan meninggalnya AP Batubara. Selama ini AP dikenal sebagai loyalis Megawati dan pengikuti Bung Karno sejati.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Pramono Dinilai Samarkan Dukungan PDIP dan Megawati karena Faktor Ahok
- Survei Polling Institute: PDI-P Berpotensi Keok di Jabar XI
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Calon PDIP Kalah di SMS, Yoshua: Efek Maruarar Sirait Pindah ke Gerindra
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati