PDIP Buka Peluang Ikut Usung Rachmat Yasin
Senin, 27 Mei 2013 – 19:25 WIB

PDIP Buka Peluang Ikut Usung Rachmat Yasin
Opsi lain, partai yang dipimpin Megawati Soekarnoputri itu mengusung incumbent, Bupati Bogor, Rachmat Yasin.
"Jadi alternatif ada dua yakni Rahman sebagai kader PDI Perjuangan dipasangkan wakilnya dari luar atau Yasin dengan wakilnya kader PDI Perjuangan," kata Hasanuddin.
Wakil Ketua Komisi I DPR itu mengatakan, kader PDI Perjuangan yang menjadi tersangka masih dibolehkan untuk ikut Pilkada. "Ya tersangka masih boleh," pungkasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Ketua DPP PDI Perjuangan, TB Hasanuddin mengatakan, partainya belum akan mencopot Karyawan Faturahman dari jabatannya sebagai ketua DPC
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang