PDIP Cium Penggembosan Usulan Angket Mafia Pajak
Sabtu, 05 Februari 2011 – 03:33 WIB

PDIP Cium Penggembosan Usulan Angket Mafia Pajak
Sedangkan Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso menyatakan, usulan hak angket mafia pajak akan segera diumumkan dalam rapat paripurna DPR terdekat yang rencananya digelar pada Selasa (8/2) mendatang. "Tapi hanya diumumkan, bukan untuk diputuskan pada rapat paripurna tersebut," katanya.
Menurut Priyo, setelah diumumkan di paripurna maka usulan penggunaan hak angket akan dibawa ke Rapat Bamus. Priyo mengatakan, Bamus akan menentukan kapan pengambilan keputusan atas usulan angket itu digelar. "Bisa saja dalam waktu dekat, bisa saja tahun depan," kata Priyo.
Ditambahkan pula, pertarungan di Bamus akan sengat alot. "Di Bamus ini pasti tidak akan mudah, akan ada pihak yang berusaha setidaknya membendung agar keputusan tidak diambil," pungkas Priyo. (ara/jpnn)
JAKARTA - Ketua Fraksi PDIP, Tjahjo Kumolo, mencium adanya upaya penggembosan terhadap usulan penggunaan hak angket mafia pajak. Tjahjo melihat pencabutan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo