PDIP dan Kedubes India Gelar Pertemuan, Bahas Masalah Covid-19 hingga Taliban
Senin, 06 September 2021 – 17:47 WIB

Jajaran DPP PDIP menerima kedatangan perwakilan Kedutaan Besar India di kantor DPP PDIP, Jalan Diponegoro, Menteng, Jakarta, Senin (6/9). foto: DPP PDIP
Buku yang disebut terakhir adalah berisi resep-resep kuliner nusantara yang dibuat di era Presiden Soekarno.
Kunjungan antarsahabat itu lalu diakhiri dengan makan siang.
PDIP menyiapkan sejumlah menu kuliner nusantara di antaranya adalah nasi goreng, soto, dan sate. (ast/jpnn)
Pertemuan antara DPP PDIP dan Kedubes Indonesia membahas berbagai persoalan mulai dari Covid-19 hingga Taliban di Afghanistan.
Redaktur : Boy
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Hari Pertama Lebaran 2025, Kepala IKN Basuki Hadimuljono Kunjungi Rumah Megawati
- Sejumlah Tokoh Datangi Rumah Megawati di Hari Raya, Anak Buah Prabowo Ikut Hadir
- Pramono Anung dan Bang Doel Halalbihalal ke Rumah Megawati Soekarnoputri
- Peringati HUT ke-25 BMI, Bung Vino Berkomitmen Rekrut Generasi Muda untuk Besarkan PDIP
- Innalillahi, Ketua DPP PDIP Nusyirwan Meninggal Dunia
- Jaksa KPK Mengakui Delik Perkara Hasto Bukan terkait Kerugian Negara