PDIP DKI Bakal Gelar Donor Darah Tiga Bulan Sekali
Minggu, 29 November 2020 – 04:11 WIB

Penyerahan plakat ucapan Terimah kasih dari WAKABID PORA DPD PDI Perjuangan DKI Jakarta William Wea kepada Dr Ajeng perwakilan PMI DKI Jakarta. Foto: dok pribadi for JPNN
Selain itu, seluruh peserta juga diarahkan untuk mengikuti proses rapid test dengan pemeriksaan yang dilakukan mengambil sampel darah dari ujung jari.
Baca Juga:
Setelah itu, sampel darah akan diteteskan ke alat rapid test untuk mengetahui apakah darah mengandung antibodi yang menandakan orang tersebut sedang atau pernah mengalami infeksi suatu virus atau tidak.
"Selain untuk kemanusiaan, donor darah mendatangkan manfaat bagi pendonornya juga. Dengan mendonorkan darahnya setiap 3 bulan sekali dapat menurunkan resiko terkena penyakit jantung, terutama pada laki-laki sebesar 30% seperti serangan jantung koroner dan stroke karena memungkinkan terjadinya pergantian sel darah baru, dan badan merasa sehat," pungkasnya. (dil/jpnn)
DPD PDIP DKI Jakarta menggelar donor darah dalam rangka membantu memenuhi kebutuhan darah selama masa pandemi
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Feby Deru Nilai Kegiatan Donor Darah Bermanfaat bagi Masyarakat
- Aktivis Buruh Indonesia Minta ILO Siapkan Regulasi Ekonomi Digital
- Forum ITUC-Asia Pacific: Delegasi Indonesia Dorong Perlindungan Pekerja di Era Digital
- Wakili Indonesia, William Yani Angkat Isu Keadilan Tenaga Kerja di Forum Regional
- Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie Ajak Masyarakat Tetap Donor Darah Selama Ramadan
- SP IMPPI Desak Pemerintah Bentuk Tim Gabungan untuk Tangani Kasus TPPO di Kamboja