PDIP Langsung Pecat Kadernya, Golkar Masih Pikir-pikir
Kamis, 03 Desember 2015 – 06:10 WIB
Saat ditanya mengenai bantuan hukum, Tatu mengatakan bahwa saat ini partai belum memutuskan. Menurutnya, DPD Golkar Banten akan terlebih dahulu berkoordinasi dengan DPP dan keluarga Hartono.
"Kalau bantuan hukum, kami akan bicara ke keluarga dulu maunya seperti apa dan juga arahan dari DPP," ungkapnya.
Seperti diketahui, Sony dan Hartono ditangkap KPK saat melakukan transaksi suap dengan bos PT Banten Global Development Ricky Tampinongkol di Serpong, Tangerang, Selasa (3/11) siang. Dari kedua anggota dewan KPK menyita uang senilai USD 11 ribu dan Rp 60 juta. (DWA/RUS/IGO/dil)
SERANG - Anggota DPRD Banten Tri Satria Santoso alias Sony telah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK dalam kasus suap pembentukan Bank Banten.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad