PDIP Menjadikan Kantor Partai sebagai Dapur Umum, Bantu Rakyat di Masa Pandemi
Senin, 19 Juli 2021 – 17:29 WIB

PDI Perjuangan membuka dapur umum di kantor partainya di sejumlah tempat di Indonesia. Foto: DPP PDIP.
Untuk pendaftaran bisa langsung mengunjungi link https://linktr.ee/Fpdipjkt dan memilih wilayah yang terdekat.
Sukarelawan akan mengirimkan paket makanan selama tujuh hari.
PDIP menyediakan 200 paket makanan di masing-masing wilayah setiap harinya. (tan/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
PDIP terus bergerak membantu meringankan beban masyarakat akibat pandemi Covid-19 dan PPKM darurat. Kali ini, partai besutan Megawati Soekarnoputri itu membuka dapur umum di kantor partainya di sejumlah tempat di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Megawati Kirim Surat Ucapan Dukacita
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran