PDIP Optimistis Bisa Batalkan Kemenangan Pastika di MK
Rabu, 29 Mei 2013 – 21:46 WIB

PDIP Optimistis Bisa Batalkan Kemenangan Pastika di MK
“Bali adalah basis PDIP. Saya yakin sekali pasangan Puspayoga-Sukrawan meraih lebih dari 50 persen suara. Dari bukti C1 yang kita miliki juga memerlihatkan mereka menang. Kita pasti dapat meyakinkan MK. Memermasalahkan sesuatu kan harus dengan data yang kuat,” katanya.
Bahkan Ara menyebut selisih 996 suara antara Pastika dengan Puspayoga, semakin menguatkan keyakinan PDI Perjuangan bahwa nantinya MK akan membatalkan rekapitulasi suara oleh KPU Bali. Dari hasil perhitungan yang dilakukan KPUD Bali pada Minggu (26/5) lalu, pasangan Made Mangku Pastika-Ketut Sudikerta memperoleh 1.063.734 suara atau 50,02 persen. Sedangkan Puspayoga-Sukrawan yang diusung PDIP meraih 1.062.738 suara atau 49,98 persen. (gir/jpnn)
JAKARTA – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI Perjuangan meminta seluruh kadernya di Bali tetap tenang dan dapat menahan diri pasca-pengumunan KPU
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- DPR Desak Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok Berkoordinasi Terkait Bongkat Muat dengan Polisi
- Internal PDIP Solid Menyambut Kongres, tetapi Butuh Biaya
- PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania, Pemecatan oleh Partai Dinyatakan Tak Sah
- Dewi Juliani Desak APH Gunakan UU TPKS terkait Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan
- Yasonna Tegaskan Pelaksanaan Kongres VI PDIP Tinggal Menunggu Perintah Ketum
- Brando PDIP Dorong Transparansi Pengelolaan Pendapatan Parkir di Jakarta