PDIP Siapkan Lomba Menarik di Bulan Bung Karno
Senin, 01 Juni 2020 – 19:06 WIB
Mantan gubernur DKI Jakarta ini juga menginginkan lomba vlog dilakukan di tempat bersejarah sewaktu masa Bung Karno hidup.
"Kita juga akan memasang billboard dan baliho Bung Karno di berbagai daerah dengan menampilkan foto-foto Bung Karno, khususnya dalam tampilan dengan wong cilik, Bung Karno dan Islam, serta Bung Karno dan Indonesia Taman Sari Dunia," tambah Djarot.
Djarot mengatakan Bulan Bung Karno dimulai kemarin wayangan via online dan ternyata cukup menarik perhatian masyarakat. Sehingga dia meyakini berbagai agenda di Bulan Bung Karno tahun ini pun akan bisa memberi manfaat bagi masyarakat. (tan/jpnn)
PDI Perjuangan berencana menggelar lomba menarik pada Bulan Bung Karno 2020. Lomba disyaratkan berisi sosialisasi ide, pemikiran, gagasan, cita-cita, dan perjuangan Bung Karno
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Pramono Dinilai Samarkan Dukungan PDIP dan Megawati karena Faktor Ahok
- Survei Polling Institute: PDI-P Berpotensi Keok di Jabar XI
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Calon PDIP Kalah di SMS, Yoshua: Efek Maruarar Sirait Pindah ke Gerindra
- Kumpul Bareng Komunitas Tionghoa di PIK, Ridwan Kamil Gaungkan Toleransi