PDIP Tak Rela Seinci pun Kandang Banteng Dimasuki Lawan
Minggu, 31 Maret 2019 – 20:47 WIB

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto dan politikus senior PDIP Tjahjo Kumolo memyemangati kader saat kampanye akbar di Parkir Timur, Senayan, Jakarta, Minggu (31/3). Foto: M. Kusdharmadi/JPNN.com
Partai berlambang banteng moncong putih itu tidak mau jemawa meskipun hasil survei menempatkan elektabilitas Jokowi sudah 58,6 persen. Hasto justru yakin, penampilan Jokowi di debat melawan Prabowo Subianto, Sabtu (30/3) malam, telah menampilkan sosok pemimpin yang santun. Hal ini membuat rakyat semakin simpatik. "Rakyat jadi semakin memberikan apresiasi," tegasnya. (Boy/jpnn)
Baca Juga:
Mesin Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan atau PDIP makin militan menjaga kandang banteng dari penetrasi lawan
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku