PDIP Tak Terbendung, Gerindra dan Golkar Pasrah

Golkar juga bernasib serupa. Ketua DPD Partai Golkar Tabanan Arya Budi Giri (ABG) mengatakan, banyak faktor yang membuat partainya kehilangan suara pada Pemilu 2019.
“Semula dapat kursi enam, kalau sekarang bisa jadi turun. Namun saya belum tahu penurunannya karena masih proses rekapitulasi,” kata ABG.
Menurutnya, kader Golkar di Tabanan sudah berupaya maksimal untuk menjaring pemilih. Namun, katanya, situasi di lapangan memang berubah cepat dan tidak bisa diantisipasi.
ABG menuturkan, penurunan suara Golkar di Tabanan disebabkan banyak hal. Mulai faktor kekalahan pada Pilgub Bali, kasus Setya Novanto, hingga persoalan hukum yang membelit tokoh Golkar Bali I Ketut Sudikerta.
“Ini juga berimbas pada penurunan suara partai dan raihan suara caleg legislatif partai Golkar di Tabanan,” tandasnya.(rb/jul/mus/JPR)
Video Pilihan redaksi:
PDI Perjuangan benar-benar menunjukkan kedigdayaannya di Pulau Bali dengan menguasai wilayah Tabanan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- Ruang Sidang Hasto Disusupi Provokator yang Mengaku Dibayar Rp 50 Ribu
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir