PDIP Tolak Kenaikan Tarif Listrik
Selasa, 11 September 2012 – 11:04 WIB

PDIP Tolak Kenaikan Tarif Listrik
Menurutnya, dari kenaikan tarif listrik 15 persen tahun depan, maka jumlah penghematan anggaran yang didapat lebih kecil dibandingkan dengan besarnya kerugian akibat kinerja PLN yang kurang baik.
"Kalau naik, rakyat yang merasakan. Kalau dengan memperbaiki kinerja PLN saja rakyat tidak perlu susah, jangan dibebankan ke rakyat, tinggal membebankan ke PLN saja dengan memperbaiki kinerja mereka," ungkap dia.
Ia menegaskan, Fraksi PDI Perjuangan meragukan kenaikan tarif listrik tahun depan bakal membuat kinerja PLN jauh lebih baik dan bisa efisien dalam penggunaan bahan bakar.
"Kita ini menyusun RAPBN 2013 untuk menjalankan rencana-rencana tahun depan," ujarnya.
JAKARTA - Fraksi PDI Perjuangan DPR menyatakan menolak kenaikan tarif tenaga listrik (TTL) 15 persen untuk tahun depan seperti yang diajukan pemerintah.
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang