PDIP Usung Wayan Koster-Tjokorda Oka Artha di Pilgub Bali
Sabtu, 11 November 2017 – 14:15 WIB

I Wayan Koster (baju merah di depan) dan Tjokorda (baju putih). Foto: Boy/JPNN.com
Lebih lanjut Mega menuturkan untuk menelaah dan mencari 171 kepala daerah dari PDI Perjuangan yang akan diajukan di pilkada serentak 2018 bukan hal mudah.
Sebagai ketum partai, Mega memilih berhati-hati mendengarkan aspirasi, usulan, saran, lalu melihat sosok maupun hasil uji kepatutan dan kelayakan. “Saya mengatakan kepada diri sendiri jangan subjektif tapi objektif, tidak ada like or dislike, harus berproses yang positif dan ternyata betul-betul tidak mudah,” katanya. (boy/jpnn)
Megawati bilang, orangnya kurus kecil, pintar, doktor, insinyur. Namanya I Wayan Koster
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku