PDS Proses PAW Jefrey Massie
Rabu, 20 Agustus 2008 – 14:14 WIB
JAKARTA--Partai Damai Sejahtera (PDS) ambil tindakan tegas pada Jefrey Massie. Politisi Senayan ini dianggap mengkhianati partai karena pindah haluan ke Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), padahal saat ini dia duduk sebagai anggota Komisi I DPR RI.
Lanjut Denny, sesuai UU Parpol tidak boleh seseorang apalagi legislator berada di dua Parpol. Yang bersangkutan harus memilih salah satunya. "Tidak bisa dong, kalau dua-duanya mau dikop. DPP sendiri sudah mengambil putusan untuk memPAW-kan Jefrey Massie."
Baca Juga:
JAKARTA--Partai Damai Sejahtera (PDS) ambil tindakan tegas pada Jefrey Massie. Politisi Senayan ini dianggap mengkhianati partai karena pindah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jumlah Anggota Koalisi Parpol di Pilpres Perlu Diatur Mencegah Dominasi
- Proses Penetapan Tidak Transparan, Dekot Se-Jakarta Ajukan Gugatan ke PTUN
- DPR-Pemerintah Sepakat BPIH 2025 Sebesar Rp 89,4 Juta, Turun Dibandingkan 2024
- Kubu Harun-Ichwan Minta MK Klarifikasi Soal Akun Ini
- Sahroni Minta Polisi Permudah Mekanisme Pelaporan Kasus, Jangan Persulit Korban
- Mardiono Jadikan Harlah ke-52 PPP Sebagai Momentum Bertransformasi Lebih Baik