Pebisnis AS Komitmen Investasi Migas
Sabtu, 11 Februari 2012 – 08:40 WIB

Pebisnis AS Komitmen Investasi Migas
Menkeu menjelaskan sejumlah kebijakan terutama terkait fiskal seperti isu perpajakan serta bea dan cukai juga mendapatr sorotan pebisnis AS. Isu lain yang dipertanyakan adalah aturan pasar modal. "Mereka menyambut gembira ada beberapa permasalahan pajak yang bisa diselesaikan. Mereka menyambut baik sistem komunikasi yang selama ini berjalan dan tentu kami perhatikan untuk tingkatkan lagi," katanya.
Baca Juga:
Pemerintah menginginkan aliran investasi terus meningkat. Namun pemerintah tidak akan menawarkan janji muluk kepada investor. Menkeu Agus Martowardojo mengatakan iklim investasi memang masih belum sempurna. Namun yang terpenting adalah kemajuan yang terus diraih Indonesia dalam memperbaiki iklim usaha. "Jangan terlalu menjanjikan kalau nanti kita tidak bisa penuhi," kata Menkeu.
Menkeu mengatakan tidak semua investor yang berkunjung ke Indonesia selalu siap dengan dana investasi. "Banyak juga yang sebetulnya masih dalam taraf shopping," kata Menkeu. Karena itu, pemerintah perlu berhati-hati dalam memberikan penawaran kepada investor. "Kita perlu hati-hati sehingga kita tidak didikte atau ditawarkan hal-hal yang belum tentu ditindaklanjuti secara konkret," kata Menkeu. (sof/kim)
JAKARTA--Delegasi pengusaha Amerika Serikat menyatakan komitmen untuk terus menanam modal di Indonesia. Sejumlah investasi baru juga disiapkan, mulai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital