Pebulutangkis Asing Ramaikan Superliga
Sabtu, 19 Januari 2013 – 14:27 WIB

Pebulutangkis Asing Ramaikan Superliga
"Persaingan akan lebih ketat dari tahun lalu. Semua klub lebih mempersiapkan diri dengan matang. Mereka tak segan-segan merogoh kocek untuk mendatangkan pemain asing," ujar Eddyanto.
Total hadiah sebesar Rp1,6 milyar juga menarik lima klub asing untuk ikut serta. Padahal, tahun lalu tidak ada klub asing yang ikut memanaskan persaingan. Mereka adalah, Tonami Badminton Club (Jepang), Unisys Badminton Club (Jepang), Renesas Badminton Club (Jepang), Malaysia Tigers Badminton Club (Malaysia), dan Korean Gingseng Corporation Badminton Club (Korea). (ovi/ruk)
SURABAYA - Menghadapi superliga 3-9 Februari di DBL Arena, Jaya Raya Suryanaga mendatangkan lima pebulu tangkis asing dari Jepang dan Hongkong. Untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025