Pedagang Daging Sapi Mogok Hingga Harga Normal
Selasa, 04 Desember 2012 – 08:35 WIB

Pedagang Daging Sapi Mogok Hingga Harga Normal
Dijelaskannya, bila harga dan stok belum stabil para pedagang ini masih akan malas untuk berjualan. "Kita akan mogok hinga semuanya normal," lanjutnya.
Selain Pusat Pasar dan Petisah, beberapa pasar lain yang terlihat sepi penjual daging sapi adalah Pasar Aksara, Sei Sikambing, Kampung Lalang, dan lainnya.
Sementara itu, penyalur daging sapi, Dedi menyatakan kesulitan untuk menyetor daging sapi ke pedagang. Karena harga yang terus naik. "Untuk pengeluaran mulai dari upah potong hingga upah pikul daging sekitar Rp55 ribu. belum lagi biaya distribusi. Sementara pedagang terus meminta agar harga diturunkan. Karena mereka kesulitan untuk menjual," ujarnya.
Sedangkan untuk memotong harga lebih lanjut itu tidak mungkin, karena biaya yang mereka tanggung pun termasuk tinggi. "Belum lagi mencari sapi untuk dipotong, saat ini makin sulit. Karena itu, harga kita saat ini bukan murah melainkan sebaliknya, makin tinggi," lanjutnya. (ram)
MEDAN-Kenaikan harga daging sapi dan kebijakan pemerintah pusat yang membatasi impor sapi, diterima para pedagang sapi dengan melancarkan aksi mogok
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas