Pedemo di KPK Bawa Balita, Kompol Beddy Langsung Bereaksi, Lihat
Kamis, 18 November 2021 – 18:38 WIB
Sebab, ujar Beddy, hal itu membahayakan keselamatan anak, juga melanggar aturan unjuk rasa.
"Saya turunin. Saya kasih tahu ke ibunya, terus saya suruh pulang. Saya beritahu bahwa anak kecil tidak boleh diajak demo. Ada aturannya, tetapi orang tua balita itu belum tahu aturannya," ujar dia.
Beddy menambahkan unjuk rasa dengan massa sekitar 100 orang itu berlangsung kondusif.
Massa aksi itu membubarkan diri secara tertib usai menyampaikan aspirasinya kepada perwakilan KPK. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kompol Beddy langsung mengevakuasi tujuh balita yang dibawa sejumlah massa yang berdemonstrasi di depan gedung KPK.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Ketua MK Prediksi Ratusan Kandidat Bakal Mengajukan Sengketa Pilkada
- Terbukti Korupsi Proyek Kereta Api, 2 Mantan Kepala Balai KA Ini Divonis Penjara Sebegini
- Ternyata, Gubernur Rohidin Sempat Dievakuasi dari Bengkulu dengan Baju Polantas
- Jadi Tersangka, Gubernur Rohidin Singgung soal Pilkada
- 4 Lokasi Penyitaan Uang Haram Rohidin Mersyah, Nomor 1 Wow
- Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat