Pedrosa Membalap dengan Bantuan Painkiller
Minggu, 21 Juli 2013 – 16:41 WIB
Momen paling baru terlihat dalam balapan seri Jerman lalu. Ketika itu, pembalap berusia 27 tahun itu memilih untuk tak turun gelanggang dengan alasan mengalami cedera tulang selangka. Sebagai perbandingan, Jorge Lorenzo yang baru saja menjalani operasi memutuskan tampil di seri Assen, Belanda sepekan sebelumnya.
Baca Juga:
“Saya akan mencoba untuk menyelesaikan balapan ini. Selanjutnya, saya akan memulihkan kondisi saya. Kunci untuk balapan resmi nanti adalah diri saya sendiri,” tegas runner up klasemen sementara tersebut. (jos/jpnn)
MONTEREY - Dani Pedrosa akhirnya turun gelanggang di babak kualifikasi MotoGP seri Laguna Seca, Minggu (21/7) dini hari. Pembalap andalan Repsol
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024