Pegadaian Gelar Screening Web Series 'Ali yang Terheran Herman'
Senin, 18 September 2023 – 19:00 WIB
“Pegadaian sangat dekat dengan saya. jadi ketika tawaran ini datang, saya lihat Pegadaian sudah banyak berubah, dan saya berharap web series ini bisa menghibur masyarakat dan membawa Gen-Z mencari tahu tentang Pegadaian untuk menambah pengetahuan tentang inklusi keuangan,” jelas Fajar.
Pegadaian berharap web series ini akan meningkatkan pemahaman tentang produk-produknya dan memberikan gambaran tentang peran Pegadaian untuk membantu berbagai generasi dalam pemenuhan kebutuhan keuangan mereka.
Web series Ali yang terheran Herman ini bisa disaksikan pada 23, 24 September, 30 September dan 1 Oktober melalui kanal YouTube Pegadaian Official. Jangan sampai ketinggalan ya.(chi/jpnn)
Web series ini mengangkat isu tentang bagaimana Pegadaian berperan menjadi agen inklusi keuangan yang dapat memberikan solusi keuangan bagi masyarakat.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Pegadaian Gelar Media Awards 2024, Puluhan Jurnalis Raih Penghargaan
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 16 November 2024 Turun Tipis, Berikut Daftarnya
- Harga Emas Antam Hari Ini Rabu 13 November 2024, Turun Tipis
- Badai Emas Pegadaian Periode III Masih Berlanjut, Waspada Terhadap Penipuan!
- Bantu Korban Erupsi Gunung Lewotobi, Pegadaian Hadir untuk Masyarakat Bukan Hanya Soal Bisnis
- Pegadaian Salurkan Bantuan kepada Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi