Pegawai Pajak Ditangkap KPK Karena Memeras
Selasa, 09 April 2013 – 19:31 WIB

Pegawai Pajak Ditangkap KPK Karena Memeras
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di kawasan Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (9/4) petang tadi. Setidaknya sudah tiga orang yang digelandang ke kantor Abraham Samad itu.
Salah satu tangkapan KPK adalah pegawai Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan. Menurut Juru Bicara KPK, Johan Budi, pegawai pajak yang ditangkap itu karena diduga memeras.
Baca Juga:
“Ini diduga orang pajak yang memeras,” kata Johan melalui pesan singkat, Selasa (9/4) petang.
Tapi soal OTT KPK di lapangan, Johan belum memberikan penjelasan rinci. Sebab, masih ada tangkapan lain yang belum dibawa ke KPK.
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di kawasan Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (9/4) petang tadi. Setidaknya
BERITA TERKAIT
- Alhamdulillah, 92 Rumah Tidak Layak Huni di Kudus Direnovasi
- Saksi Mengaku Hanya Berasumsi Ada Uang Suap dari Hasto
- Pemprov Jateng Usulkan Gunung Slamet Jadi Taman Nasional Demi Konservasi Lingkungan
- Ribuan Umat Katolik Hadiri Misa Requiem Paus Fransiskus di Katedral Jakarta
- Peduli Sesama, Yayasan Peduli Anak Bangun Pusat Kesejahteraan di Sumbawa
- TTC AgriS dan Sungai Budi Tingkatkan Kerja Sama Strategis Vietnam-Indonesia