Pejabat ini ditegur Kemendagri tetapi dibela DPRD, Bisa Begitu ya?

"Hal itu juga menyebabkan keterlambatan pelayanan di daerah seperti di Kabupaten Bogor," kata ketua komisi yang membidangi pemerintahan dan hukum itu.
Seperti diketahui, Dirjen Dukcapil Kemendagri Zudan Arif Fakrulloh sudah beberapa kali menegur Kadis Dukcapil Bambang Setiawan.
Zudan menegur Bambang lantaran mendapati pelayanan yang tidak sesuai dengan prosedur.
Awal mula, Zudan melakukan sidak pada 30 Agustus 2021.
Saat itu dia menyamar sebagai warga yang mengajukan permohonan pembuatan akta perceraian dan akta kematian.
Ternyata banyak syarat tambahan dari Disdukcapil Kabupaten Bogor.
Sekitar tujuh bulan setelah sidak itu, Zudan kembali datang ke kantor dukcapil yang berlokasi di Cibinong, Bogor, pada Selasa, 8 Maret 2022.
Menurutnya, pelayanan di Disdukcapil Kabupaten Bogor tetap flat dan tidak menunjukkan perkembangan menggembirakan.
Seorang pejabat Pemkab Bogor ditegur oleh Kemendagri, tetapi dibela oleh DPRD, kok bisa ya?
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal