Pejabat ke Bali, Dewan Bolos Berjamaah
Hanafi berkilah, mengaku baru selesai kunjungan ke PT. Antam, Kecamatan Nanggung, untuk menemani rombongan Kementerian Lingkungan Hidup. Menurut dia, bukan hanya ketua DPRD, tetapi ada beberapa anggota dewan lainnya. "Pa Rasyim, Pak Erwin dan Pak Kamal ada disana, artinya mereka juga masuk cuma mungkin tidak ke kantor," katanya. "Kalau yang lain saya tidak tahu kemana," katanya.
Ia sangat menyayangkan banyak anggota dewan yang tidak masuk kerja. Menurut dia, meski kemarin hari "kejepit", tidak ada alasan untuk anggota dewan membolos apalagi secara “berjamaah”. "Apalagi, hari ini tidak ada agenda kunjungan kerja keluar, harusnya mereka masuk," katanya.
Ia pun akan melakukan evaluasi dengan meminta Badan Kehormatan DPRD (BKD) untuk menegur anggota dewan yang malas. Tapi sayang, tidak ada satupun anggota BKD yang masuk kerja. "BKD juga tidak ada yang masuk ya? Waduh!," kata Hanafi, lantas bergegas masuk ke ruangannya.(ded/ful/d)
CIBINONG-Pejabat di lingkungan Pemkab Bogor, saat ini tengah menjadi sorotan. Hal itu terkait studi banding Bupati Bogor, sekda, seluruh kepala satuan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Ada Jalan Amblas, Lalu Lintas OKU Timur - OKU Selatan Lumpuh Total
- Bentrok Ormas di Pekanbaru, Puluhan Orang Mengamuk
- Polisi Ungkap Fakta soal Lokasi Penemuan Kerangka Manusia di Pademangan
- Wahai Honorer Pelamar PPPK 2024 Tahap 1, Sudah Siap? Ada yang Harus Naik Pesawat
- Pemkot Pekanbaru Mengalami Kendala Pindahkan 277 Pengungsi Rohingya
- Pj Bupati Mimika Perintahkan Perbaikan Fasilitas RS Waa Banti Tembagapura