Pejabat ke Bali, Dewan Bolos Berjamaah

Hanafi berkilah, mengaku baru selesai kunjungan ke PT. Antam, Kecamatan Nanggung, untuk menemani rombongan Kementerian Lingkungan Hidup. Menurut dia, bukan hanya ketua DPRD, tetapi ada beberapa anggota dewan lainnya. "Pa Rasyim, Pak Erwin dan Pak Kamal ada disana, artinya mereka juga masuk cuma mungkin tidak ke kantor," katanya. "Kalau yang lain saya tidak tahu kemana," katanya.
Ia sangat menyayangkan banyak anggota dewan yang tidak masuk kerja. Menurut dia, meski kemarin hari "kejepit", tidak ada alasan untuk anggota dewan membolos apalagi secara “berjamaah”. "Apalagi, hari ini tidak ada agenda kunjungan kerja keluar, harusnya mereka masuk," katanya.
Ia pun akan melakukan evaluasi dengan meminta Badan Kehormatan DPRD (BKD) untuk menegur anggota dewan yang malas. Tapi sayang, tidak ada satupun anggota BKD yang masuk kerja. "BKD juga tidak ada yang masuk ya? Waduh!," kata Hanafi, lantas bergegas masuk ke ruangannya.(ded/ful/d)
CIBINONG-Pejabat di lingkungan Pemkab Bogor, saat ini tengah menjadi sorotan. Hal itu terkait studi banding Bupati Bogor, sekda, seluruh kepala satuan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia