Pejabat Suka Titip Proyek tak Layak Jadi Sekda
Minggu, 07 Juli 2013 – 15:10 WIB

Pejabat Suka Titip Proyek tak Layak Jadi Sekda
Lebih lanjut, Yayat meminta agar rekam jejak para kandidat sekda diperiksa dengan teliti. Ia menegaskan, calon sekda yang terindikasi sebagai makelar proyek tidak layak untuk dipilih.
Baca Juga:
"Karena sekda harus mengkonsolidasi internal. Harus membawa misi bersih dari KKN, tak ada keterkaitan dengan perusahaan atau makelar-makelar proyek," tandas Yayat. (dil/jpnn)
JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo diingatkan untuk tidak memilih Sekretaris Daerah (Sekda) Pemprov DKI yang berintegritas. Pengamat perkotaan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS