Pejambret Marak, Polres Bentuk Tim Khusus
Sabtu, 25 Februari 2012 – 07:28 WIB
TIMIKA - Untuk mengungkap kasus kasus curanmor (pencurian sepeda motor) dan curas (pencurian dengan kekerasan) dan jambret, Polres Mimika telah membentuk tim khusus untuk mengungkap pelaku tersebut. Tim tersebut terdiri dari satuan intel dan Reskrim Polres bekerja sama dengan Polsek Mimika Baru. Tim ditugaskan mencari dan mengungkap pelaku. Dikatakan, saat ini ada beberapa barang bukti yang diamankan di Polsek Mimika Baru.
Ditemui Radar Timika (JPNN Group) di ruang kerjanya, Kapolres Mimika AKBP Deny Edwar Siregar melalui Kasat Reskrim Polres Mimika AKP Toni Sarjaka Sik, Jumat (24/2) mengatakan, atas perintah Kapolres, pihaknya membentuk tim khusus guna mengungkap pelaku pencurian dan penjambretan yang terjadi di Kota Timika yang sudah meresahkan masyarakat.
Baca Juga:
“Atas perintah pimpinan kita sudah bentuk tim khusus untuk mengnungkap kasus Curas dan Curanmor dan hingga kini tim tersebut sudah berjalan hampir seminggu, dan terus dilakukan hingga terungkap semuanya,” ujar Toni.
Baca Juga:
TIMIKA - Untuk mengungkap kasus kasus curanmor (pencurian sepeda motor) dan curas (pencurian dengan kekerasan) dan jambret,
BERITA TERKAIT
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
- Guru PPPK di Karanganyar Makin Nelangsa, Hasil Visum Tidak Bisa Dilihat, Pemerkosa Wara-wiri