Pejambret Marak, Polres Bentuk Tim Khusus
Sabtu, 25 Februari 2012 – 07:28 WIB
TIMIKA - Untuk mengungkap kasus kasus curanmor (pencurian sepeda motor) dan curas (pencurian dengan kekerasan) dan jambret, Polres Mimika telah membentuk tim khusus untuk mengungkap pelaku tersebut. Tim tersebut terdiri dari satuan intel dan Reskrim Polres bekerja sama dengan Polsek Mimika Baru. Tim ditugaskan mencari dan mengungkap pelaku. Dikatakan, saat ini ada beberapa barang bukti yang diamankan di Polsek Mimika Baru.
Ditemui Radar Timika (JPNN Group) di ruang kerjanya, Kapolres Mimika AKBP Deny Edwar Siregar melalui Kasat Reskrim Polres Mimika AKP Toni Sarjaka Sik, Jumat (24/2) mengatakan, atas perintah Kapolres, pihaknya membentuk tim khusus guna mengungkap pelaku pencurian dan penjambretan yang terjadi di Kota Timika yang sudah meresahkan masyarakat.
Baca Juga:
“Atas perintah pimpinan kita sudah bentuk tim khusus untuk mengnungkap kasus Curas dan Curanmor dan hingga kini tim tersebut sudah berjalan hampir seminggu, dan terus dilakukan hingga terungkap semuanya,” ujar Toni.
Baca Juga:
TIMIKA - Untuk mengungkap kasus kasus curanmor (pencurian sepeda motor) dan curas (pencurian dengan kekerasan) dan jambret,
BERITA TERKAIT
- Kasus Penembakan Pengacara di Bone, Kapolres Turunkan Tim Gabungan untuk Ungkap Pelaku
- Kasus Rudapaksa Wanita Disabilitas di Bandung, Atalia: Pelaku Bukan 9, Tetapi 12 Orang
- Aksi Ayah Perkosa Anak Kandung di Lombok Tengah Terungkap
- Lelaki Bejat Ini Sungguh Keterlaluan, Anak Kandung Sendiri Disetubuhi
- 3 Terduga Pelaku Pelecehan Turis Asing di Braga Bandung Diamankan Polisi, Begini Pengakuannya
- Eks Anggota TNI Tewas Dibunuh, 7 Pelaku Masih Diburu