Pekan Depan, Film Asing Diputar Lagi di Bioskop
Jumat, 10 Juni 2011 – 08:36 WIB

Pekan Depan, Film Asing Diputar Lagi di Bioskop
Salah satunya dengan menurunkan pajak film dalam negeri sehingga produser bisa membuat film dalam jumlah banyak dan berkualitas bagus. "Saya akan memberikan subsidi pada film-film yang bernuansa kepahlawan dan membangun karakter. Kita akan lihat skenarionya," terang menteri asal Partai Demokrat itu.
Jero menuturkan, langkah itu diharapkan bisa mendapat sambutan yang positif. "Penonton akan senang melihat film Indonesia makin baik dan film asing masuk kembali," ujarnya. Saat ini, ada tiga importer film asing, yakni PT Amero Mitra, PT Camila Internusa dan PT Satrya Perkasa Estetika. PT Amero khusus mengimpor film-film non MPA (Motion Pictures Association). Sedangkan dua perusahaan lagi yang mengimpor film-film MPA yang tergolong box office. (fal)
JAKARTA - Para penggemar film-film Hollywood boleh tersenyum lega. Setelah sempat dicekal karena masalah seputar pajak, koleksi film-film asing bakal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang