Pekan Depan Ribuan Guru Honorer Menerima SK Penugasan
Kamis, 13 Februari 2020 – 07:06 WIB

Guru dan siswa. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
"Pak bupati, sebanyak 1.308 orang GTT dari tingkat PAUD hingga SMA di daerah ini, sementara menantikan SK. Mereka tidak dirumahkan, tetap melaksanakan tugasnya," ujar Yosfin.
Data jumlah GTT di daerah itu, tahun anggaran 2019 lalu mencapai 1.355 orang dan yang aktif hingga Oktober 2019, sebanyak 1.308 orang.
“Mereka aktif menjalankan tugasnya di depan kelas hingga saat ini,” tambah Yosfin. (antara/jpnn)
Ribuan honorer guru atau guru tidak tetap (GTT) di Kabupaten Gorontalo akan menerima SK pada pekan depan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- Sebegini Jumlah Honorer yang Bertarung di Tes PPPK Tahap 2, Ketat