Pekan Ini, Kemendagri Tetapkan 12 Nama Penjabat di Sumut
Senin, 31 Agustus 2015 – 01:40 WIB
Untuk diketahui, dari 269 daerah yang menggelar Pilkada tahun 2015, terdapat 23 daerah di Sumatera Utara. Dari 23 daerah itu, masa jabatan 14 kepala daerahnya berakhir tahun ini.
Adapun daerah itu adalah Medan (26 Juli), Kota Binjai (13 Agustus), Kota Sibolga (16 Agustus), Kota Siantar (22 September dan Kabupaten Serdang Bedagai (5 Agustus). Selain itu, Kabupaten Tapanuli Selatan (12 Agustus), Toba Samosir (12 Agustus), Labuhan Batu (19 Agustus), Asahan (19 Agustus), Pakpak Barat (25 Agustus), Humbahas (26 Agustus), Samosir (15 September), Simalungun (25 Oktober), dan Labuhan Batu Utara (15 November).(gir/jpnn)
JAKARTA – Pekan ini, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menargetkan akan menetapkan 12 nama Penjabat Kepala Daerah di Sumatera Utara. Selanjutnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi
- Ketum Ajak Alumni Pesantren Persis Gaungkan Kolaborasi dan Silaturahmi