Pekan Ini, Kemendagri Tetapkan 12 Nama Penjabat di Sumut
Senin, 31 Agustus 2015 – 01:40 WIB

FOTO: ILUSTRASI
Untuk diketahui, dari 269 daerah yang menggelar Pilkada tahun 2015, terdapat 23 daerah di Sumatera Utara. Dari 23 daerah itu, masa jabatan 14 kepala daerahnya berakhir tahun ini.
Adapun daerah itu adalah Medan (26 Juli), Kota Binjai (13 Agustus), Kota Sibolga (16 Agustus), Kota Siantar (22 September dan Kabupaten Serdang Bedagai (5 Agustus). Selain itu, Kabupaten Tapanuli Selatan (12 Agustus), Toba Samosir (12 Agustus), Labuhan Batu (19 Agustus), Asahan (19 Agustus), Pakpak Barat (25 Agustus), Humbahas (26 Agustus), Samosir (15 September), Simalungun (25 Oktober), dan Labuhan Batu Utara (15 November).(gir/jpnn)
JAKARTA – Pekan ini, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menargetkan akan menetapkan 12 nama Penjabat Kepala Daerah di Sumatera Utara. Selanjutnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional