Pekanbaru Bisa Bangun 60 Sekolah
Jika Utang DBH Dicairkan Pemerintah Pusat
Kamis, 04 Februari 2010 – 13:33 WIB

Pekanbaru Bisa Bangun 60 Sekolah
"Keterlambatan pencairan DBH sangat berdampak signifikan terhadap pelaksanaan kegiatan di daerah. Termasuk juga infrastruktur dan kegiatan kesejahteraan rakyat lainnya," kata Syafrizal.
Baca Juga:
Bukan hanya kota Pekanbaru, Bupati Rokan Hilir dari Provinsi Riau, Anas Makmun mengatakan bahwa keterlambatan pencairan DBH yang diterima daerah mengakibatkan beberapa proyek didaerah terganggu. "Sedikitnya ada tiga proyek daerah yang terpaksa kita tunda pelaksanaannya. Contoh pembangunan jembatan dan proyek pengairan untuk masyarakat," katanya.(afz/jpnn)
JAKARTA- Plt Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kota Pekanbaru, Syafrizal Bakar, Kamis (4/2) mengatakan, andai pemerintah pusat mencairkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Honorer Non-Database BKN Mendapat Tawaran Kerja di Luar Negeri, Silakan Pilih
- Ada Kamar Istimewa di Rutan Polda Jateng, Tarif Rp 2 Juta
- Massa Minta BPKP Riau Percepat Penghitungan Kerugian Negara Kasus SPPD Fiktif
- Propam Periksa 6 Polisi Terkait Kematian Bripka S di Depan THM Dumai
- Penumpang KM Kelud Meninggal di Kapal, Tim SAR Gabungan Langsung Mengevakuasi
- Anggota Polres Dumai Bripka S Tewas di THM, Polisi Pastikan Bukan Karena OD