Pekerja Diimbau Rajin Baca Buku
Kamis, 17 Mei 2012 – 19:56 WIB
“Meskipun kondisi ketenagakerjaan di Indonesia semakin membaik dari tahun ke tahun, namun upaya untuk membuka lapangan kerja baru dan mengurangi angka pengangguran terus dilakukan secara intensif,” jelasnya.
Baca Juga:
Dikatakan, sebaiknya para generasi muda sekarang ini jangan terlena dengan derasnya arus teknologi digital, baik itu di bidang pertelevisian hingga dunia maya (internet) yang masuk ke Indonesia. Hal itu dikhawatirkan lambat laun akan mematikan budaya dan minat baca buku masyarakat Indonesia.
“Buku adalah sumber informasi, lautan informasi dan samudra pengetahuan. Setidaknya ada tiga manfaat yang bisa diambil dari gerakan membaca ini. Bisa belajar mengetahui makna hidup dan menjalani kehidupan, bisa mengenal tokoh dana meneladani tokoh tersebut, serta yang terakhir bisa menjadi modal dalam hidup dan bekerja,” kata Muhaimin. (cha/jpnn)
JAKARTA--Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Muhaimin Iskandar mengimbau kepada seluruh tenaga kerja (naker) untuk lebih giat dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Kompolnas Temukan Fakta Ini di Lokasi
- Kombes Taufiq: 1.615 Personel yang Dikerahkan Sangat Siap Amankan Pilkada 2024 Riau
- Majelis Masyayikh Pengin Memastikan Pesantren Tak Hanya Bertahan, tetapi Berkontribusi
- Menaker Yassierli: Formula UMP 2025 Masih Dirumuskan
- Supriyani Divonis Bebas, PGRI: Kado Hari Guru Nasional
- Benahi Sistem Transportasi Nasional, Presiden Bentuk Ditjen Integrasi & Multimoda di Kemenhub