Pekerja Tertimbun Longsor, Pemprov DKI Bakal Panggil Palyja
Rabu, 02 Mei 2018 – 13:59 WIB

Sandiaga Uno. Foto: Elfany Kurniawan/JPNN.com
Longsor diduga berasal dari dinding galian yang longsor sehingga korban terjebak. Menurut Rachmat, para saksi yang merupakan pekerja lain sempat membantu, namun dikhawatirkan terjadi longsor susulan sehingga mereka memilih menyelematkan diri.
Setelah tujuh jam evakuasi, korban bisa ditemukan dengan bantuan eskavator. Meski berhasil dievakuasi, namun nyawa Tarno sudah tak tertolong.
Hingga saat ini pihak kepolisian masih melakukan penyelidikan. Polisi masih memeriksa saksi-saksi untuk mencari tahu apakah dalam kejadian itu ada tindak pidananya. (tan/jpnn)
Palyja dipanggil untuk dimintai keterangan terkait kronologis galian yang membuat seorang pekerjanya, Tarno tertimbun dan meninggal dunia.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Libur Lebaran Selesai, Ganjil-Genap di Jakarta Mulai Berlaku Pada Selasa
- Pemprov DKI Sebut Omzet Pedagang UMKM Naik Saat Ramadan, Turun Ketika Lebaran
- Pemprov DKI Siapkan PIK Sebagai Pintu Masuk Wisatawan ke Kepulauan Seribu
- Pramono Anung Datangi KPK, Sampaikan Permintaan
- ISACA Indonesia Lantik Pengurus Baru 2025-2027 di Annual General Meeting 2025