Pelabuhan Socah Tunggu Kepastian Konsesi
Senin, 06 Maret 2017 – 02:19 WIB

Ilustrasi. Foto: Jawa Pos/JPNN
Pelabuhan Socah yang dibangun sejak 2010 tersebut rencananya didesain sebagai kota industri yang memiliki pelabuhan peti kemas berskala internasional.
Fasilitas itu bertujuan menunjang kegiatan di Pelabuhan Tanjung Perak dan Pelabuhan Gresik.
Selain pelabuhan, lahan untuk pembangunan kawasan industri sudah siap. Jalan pun telah dibangun sebagian.
’’Kami juga melaksanakan beberapa kajian mengenai hal tersebut dan hasilnya positif,’’ ujarnya. (res/pus/c22/sof)
PT Lamicitra Nusantara Tbk berharap Kementerian Perhubungan segera menerbitkan konsesi pembangunan Pelabuhan Socah.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Soal Macet Horor di Tanjung Priok, Gubernur Pramono: Ini Membuat Saya Resah
- Pelindo Batasi Kontainer yang Masuk ke Pelabuhan Tanjung Priok
- ASDP Catat Trafik Arus Balik Lebaran 2025 Meningkat Tajam, Sebegini Jumlahnya
- Transjakarta Perpanjang Waktu Operasional Menuju Stasiun, Pelabuhan, dan Terminal
- Pelindo Berbagi Ramadan 2025 Kembali Digelar di Seluruh Wilayah Kerja
- Pelabuhan Berbasis Listrik Mulai Dilirik untuk Menekan Emisi di Sektor Maritim