Pelabuhan Tawau Mulai Sepi Penumpang
Minggu, 19 Agustus 2012 – 01:42 WIB

Pelabuhan Tawau tujuan Nunukan Dan Tarakan sudah terlihat sepi ,karena puncak arus mudik sudah pada tanggal 14-15 Agustus 2012 yang lalu.Foto Agussalam /RadarTarakan/JPNN
SEPERTI biasanya, pusat kota Tawau, Malaysia selalu ramai menjelang 1 Syawal yang dijadwalkan jatuh pada tanggal 19 Agustus 2012 berdasarkan keputusan pemerintah setempat. Hampir di seluruh pusat belanja di kota bagian timur Malaysia ini disesaki pembeli. Beberapa pusat belanja paling ramai di Tawau, seperti Milimewa, Pasar Tanjung, Parkwell dan lainnya memang terpantau cukup sesak. Namun tak terlalu banyak pembeli yang berasal dari Indonesia maupun warga negara Indonesia yang akan pulang ke Indonesia untuk berlebaran di Tanah Air.
Hal itu sangat kontras dengan suasana Pelabuhan Tawau yang sudah mulai sepi sejak 7 hari lalu. Beberapa kapal komersial yang menghubungkan Tawau dan Nunukan memang tampak beroperasi. Namun, jumlah penumpang yang terlihat jumlahnya tak begitu banyak.
Baca Juga:
“Memang sunyi sikit. Pasal semua orang balik kampung,” ujar Siti, salah satu penjual di kawasan pusat perbelanjaan di Bandar-sebutan pusat kota Tawau, Sabtu (18/8).
Baca Juga:
SEPERTI biasanya, pusat kota Tawau, Malaysia selalu ramai menjelang 1 Syawal yang dijadwalkan jatuh pada tanggal 19 Agustus 2012 berdasarkan keputusan
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki