Pelajar Masih Berani Bawa Kendaraan ke Sekolah? Ini Sanksinya
Jumat, 02 September 2016 – 19:45 WIB
''Komersial lagi, pasti bayar. Tak mungkin gratis. Menyimpan motor di halaman tentu bayar. Kami akan menindak pemilik lahan tersebut,'' katanya.
Pemerintah berusaha mencari solusi terkait dengan hal itu. Untuk memudahkan siswa pergi ke sekolah, Pemerintah Kota Pontianak akan mengevaluasi dan mengupayakan kendaraan angkutan umum yang punya trayek di dekat sekolah.
''Ini akan dibahas secepatnya supaya ada solusi juga untuk angkutan masal,'' ungkap Edi. (gus/c5/ami/flo/jpnn)
PONTIANAK – Pemda Pontianak, Kalimantan Barat melarang keras para pelajar di bawah umur membawa kendaraan sendiri ke sekolah. Aturan dan sanksinya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marisa Putri, Mahasiswi Penabrak Wanita di Pekanbaru Dituntut 8 Tahun Penjara
- Kronologi Pelajar SMK Hanyut di Air Terjun Lahat
- Cegah Konflik Sampai Tahapan Pilkada Selesai, Polda Sumsel Siapkan Strategi Khusus
- Pelajar SMK di Lahat Hanyut, Tim SAR Bergerak Melakukan Pencarian
- 3 Orang Tewas dalam Kebakaran di Palembang
- Dijaga Ketat Ratusan Polisi, Pilkada Rohil Berjalan Aman dan Kondusif