Pelajar Tembak Mati 9 Orang, Lalu Bunuh Diri
Rabu, 24 September 2008 – 12:24 WIB

Suasana berkabung di halaman sekolah Kauhajoki, Finlandia.
Agaknya, Auvinen memang sudah merencanakan aksinya itu. Sebab, sebelum melakukan aksinya, Auvinen menyampaikannya lewat sebuah video singkat yang bisa diakses melalui YouTube.
Tidak dimungkiri, kata Rantakokko, aksi penembakan yang terjadi setahun lalu di Jokela sempat meninggalkan gema yang tidak bisa langsung hilang dari benak penduduk Kauhajoki. Apalagi, peristiwa itu juga menjadi momok bagi warga setempat.
’’Dengan internet, terdapat banyak informasi dan analogi dari kasus Jokela,’’ ujar Rantakokko. (Earthtimes/Rtr/dia)
HELSINKI – Peristiwa penembakan kembali terjadi. Kali ini dilakukan seorang pelajar pria di sebuah sekolah di Kauhajoki, Finlandia barat sekitar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan