Pelajar yang Hilang Saat Kemah Tak Ditemukan, Pencarian Dihentikan
Selasa, 05 Juli 2022 – 04:33 WIB

Sejumlah petugas melakukan pencarian korban yang hilang di kawasan Pantai Cijeruk, Kecamatan Cibalong, Kabupaten Garut, Jawa Barat, beberapa waktu lalu. (ANTARA/HO-Polsek Cibalong)
Polisi, kata dia, sudah memeriksa korban selamat, namun jawabannya tidak tahu di mana keberadaan korban yang hilang.
Kapolsek menyampaikan meski operasi gabungan untuk mencari korban dihentikan, namun, pemantauan di lokasi korban hilang tetap dilakukan, jika ada tanda-tanda maka petugas akan kembali melakukan pencarian. (antara/jpnn)
Sepekan dilakukan pencarian tidak ada tanda-tanda keberadaan pelajar yang hilang saat kemah.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- Korban Dokter Kandungan Syafril di Garut Diduga Lebih dari 100 Orang, Polisi Cari Fakta
- Polisi Rekomendasi Pencabutan STR Dokter Kandungan di Garut yang Lecehkan Pasien
- 6 Fakta Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Garut, Nomor Terakhir Bikin Geregetan
- Dokter Kandungan Cabuli Bumil di Garut Mengidap Fetish?
- Fakta Baru Si Dokter Kandungan Cabul di Garut, Kebangetan