Pelajaran untuk Fever
Selasa, 19 Maret 2013 – 10:44 WIB
SURABAYA - Emdee Fever mengalami kekecewaan dalam dua seri terakhir Speedy Women"s National Basketball League (WNBL) Indonesia. Di Semarang dan Solo, mereka masing-masing menelan satu kekalahan. Pada seri terakhir WNBL Indonesia 2012-2013 di Surabaya pada 24"28 April mendatang, Fever akan menjalani fase krusial. Yakni, melawan Rajawali Bandung, Sahabat Semarang, dan Sritex Dragons Pertamina Solo. Di atas kertas, bermain di DBL Arena, Surabaya, akan memberikan semangat ekstra bagi Fever untuk memenangi pertarungan.
Sang juara bertahan mengalami kekalahan perdana saat menghadapi Tomang Sakti Mighty Bees Jakarta di Semarang dengan skor 44-59. Hasil buruk tersebut berlanjut saat Fever keok di tangan tim debutan Medco Merah Putih Predators Jakarta di seri IV Solo dengan skor tipis 55-51.
Baca Juga:
Dengan dua kekalahan itu, Fever terancam tak bisa mengulangi capaian musim lalu sebagai juara musim reguler. Sebab, Tomsak "julukan Tomang Sakti" yang baru menelan tiga kekalahan mengintai tempat Fever.
Baca Juga:
SURABAYA - Emdee Fever mengalami kekecewaan dalam dua seri terakhir Speedy Women"s National Basketball League (WNBL) Indonesia. Di Semarang
BERITA TERKAIT
- Bursa Transfer Liga 1: Malut United dan Persita Menggebrak
- Malaysia Open 2025: Era Baru Dimulai, Indonesia Tak Disebut
- Ruben Amorim Pastikan MU Memperpanjang Kontrak Harry Maguire
- Valencia Vs Madrid: Bellingham Gagal Penalti, Gol Mbappe Batal, Vinicius Kartu Merah
- Valencia vs Madrid: Los Blancos Menang 2-1, Makin Kukuh di Puncak Klasemen
- Keran Poin Macet, Jakarta Bhayangkara Mengawali Proliga 2025 dengan Kekalahan