Pelaku Pemboman Masih Misterius
Jumat, 01 Juli 2011 – 08:12 WIB

Pelaku Pemboman Masih Misterius
Pintu kaca ATM BNI juga terlihat hancur dan serpihan pecahan kaca beserta pintunya terpental hingga beberapa meter. Bagian atas mesin ATM tampak rusak namun masih menempel di dalam gerai dan hanya mengalami bekas bakar.
ATM BNI tersebut terletak di salah satu dari tiga ATM bank lainnya seperti BNI, Bank BJB yang berada di halaman Toko Rabbani. Sekitar pukul 09.00, garis polisi yang melintang di lokasi tersebut pun sudah dilepas. (tri)
Gerak-gerik Pelaku Pemboman:
* Pelaku menggunakan helm half face berwarna merah masuk ke ATM pukul 02.12
* Pukul 02.13, pelaku menyimpan barang dan mengecek botol berisi BBM lalu keluar ATM
* Pelaku kembali masuk pukul 02.14 dan membuka tutup botol lalu menyiramkan ke mesin ATM serta lantai ATM
BANDUNG - Dentuman keras dari mesin ATM BNI memecah keheningan malam di Jalan Dipati Ukur. ATM yang berada di halaman samping Toko Busana Muslim
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki