Pelaku Perampokan Alfamart di Batanghari Ternyata Oknum Mahasiswa
Sabtu, 26 Januari 2019 – 15:17 WIB

Tersangka ZA dan barang bukti hasil rampokannya saat diekspose di Mapolres Batanghari, Kamis (24/1). Foto- JambiEkspres/JPG
Kemudian tim melakukan pengumpulan barang bukti dari beberapa lokasi yang berbeda. Adapun barang bukti yang diamankan, satu pucuk pistol mainan, satu buah sajam jenis pisau, satu unit handphone merek Nokia dan satu unit tablet Samsung.
Selain itu, petugas juga berhasil mengamankan satu unit receiver CCTV, empat slop rokok Sampoerna, dua slop rokok Surya, satu unit laptop merek Toshiba, satu sepeda motor Honda Beat, uang sebesat Rp510 ribu, satu tas warna hitam dan beberapa potong pakaian.
Seperti diwartakan sebelumnya, pelaku melakukan aksinya di Alfamart Samping Pasar PU di Pall V Kelurahan Kampung Baru, Kecamatan Muara Tembesi, Kabupaten Batanghari, pada Selasa malam (22/1). (rza)
ZA, 23, pelaku perampokan Alfamart di Pall V, Keluarahan Kampung Baru, Kecamatan Muara Tembesi, Kabupaten Batanghari, Jambi, berhasil diringkus polisi pada Rabu (23/1) malam di indekosnya di Komplek Air Panas, Muarabulian.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- 53 Sumur Minyak Ilegal di Kawasan Tahura Batanghari Ditertibkan
- Hasil Seleksi CPNS 2024 Pemkab Batanghari, 96 Peserta Lulus, Masih Ada Formasi belum Terpenuhi
- Sekda Batanghari Tersangka Kasus Investasi Bodong
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II, Pelamar Diminta Fokus Membaca Persyaratan
- Pengumuman Kelulusan PPPK 2023, Honorer Pasti Senang Punya Bupati Seperti Ini
- Ekspedisi Batanghari 2023 Mendekatkan Kembali Masyarakat pada Peradaban Sungai