Webinar UMKM Kuat Indonesia Berdaulat Bersama BNI, JPNN dan Genpi

Pelaku UMKM Mau Pinjam Dana PEN? Ini Saran dari BNI

Pelaku UMKM Mau Pinjam Dana PEN? Ini Saran dari BNI
Pelaksana tugas (Plt) Vice President Bisnis Usaha Kecil BNI Danang Prijambodo dalam webinar bertema UMKM Kuat Indonesia Berdaulat hasil kerja sama jpnn.com, GenPI.co dan BNI, Kamis (8/10). Foto tangkapan layar

Yang paling penting kata Danang, penerima pinjaman harus bertanggung jawab dengan keputusan yang sudah diambil.

"Pelaku UMKM harus berhati-hati mengajukan pinjaman ke bank, namanya pinjaman tentu harus dipertanggungjawabkan dalam artian harus dikembalikan, jadi harus diperhitungkan secara baik dan matang. Pinjaman itu kan untuk membangkitkan usaha, UMKM harus terbuka dalam berusaha. Kami melakukan pendampingan enggak serta-merta hanya memberikan kredit saja," seru Danang.(chi/jpnn)

BNI tidak memanjakan atau memprioritaskan sektor UMKM tertentu dalam penyaluran dana untuk membantu pelaku usaha di masa pandemi Covid-19.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News