Pelamar CPNS 2023 Bisa Manfaatkan Aplikasi Ini, Tersedia 4 Ribu Latihan Soal
Sabtu, 30 September 2023 – 13:12 WIB

Beberapa orang mengikuti bimbel CPNS dari aplikasi JadiASN. Foto: source for JPNN.com
"Keuntungan yang bisa Anda dapatkan yaitu live class eksklusif via Zoom, simulasi tryout, latihan soal, materi, dan grup diskusi," katanya.
Dia menambahkan setiap 2 minggu sekali akan ada tryout gratis akbar serentak yang infonya bisa Anda dapatkan melalui grup gratis dan Instagram @jadiasnofficial.
Latihan soal yang diberikan dijamin jelas, tidak bertele-tele, to the point, memberikan cara cepat, dan singkat.
Lebih lanjut dikatakan materi yang diperoleh berupa video yang sangat mirip dengan tes CPNS asli lengkap dengan pembahasannya.
"Grup diskusi dan belajar memudahkan peserta untuk saling berbagi informasi terkait update CPNS 2023," pungkas Aditya Pratama.(esy/jpnn)
Pelamar CPNS 2023 bisa memanfaatkan aplikasi ini, tersedia 4 ribu latihan soal yang kemungkinan besar muncul di tes SKD CPNS 2023
Redaktur : Friederich Batari
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Pengangkatan PPPK Paruh Waktu Sudah Dijawab BKN, Honorer R1-R4 Bisa Tenang
- CPNS dan PPPK Palembang Bakal Dilantik dalam Waktu Dekat
- Perkuat Digitalisasi Keuangan Daerah, Asbanda Dorong BPD Gunakan Aplikasi Ini
- 1.234 CPNS & PPPK Kalsel Terima SK, Gubernur Muhidin Beri Pesan Begini
- 5 Berita Terpopuler: Berita Bikin Panik Honorer, Ribuan CPNS 2024 Jadi Mengundurkan Diri, Waduh
- Mau Simpan Shorts YouTube? Begini Caranya, Gak Pakai Ribet