Pelamar Seleksi CPNS GGD, Sabar Ya...
Senin, 10 Oktober 2016 – 08:48 WIB
jpnn.com - JAKARTA – Jadwal pengumuman kelulusan seleksi CPNS guru garis depan (GGD) Kemendikbud ditunda sampai batas waktu yang belum ditetapkan.
Kemendikbud beralasan penundaan disebabkan pendataan yang belum komplit.
Tahun ini Kemendikbud membuka lowongan GGD cukup banyak, mencapai 7.000 kursi.
Baca Juga:
Nantinya mereka disebar ke 93 kabupaten di kawasan terdepan, terluar, dan tertinggal (3T).
Rencana semula pengumuman kelulusan CPNS GGD dikeluarkan pada pekan keempat September.
Sekjen Kemendikbud Didik Suhardi menuturkan pelamar CPNS GGD supaya sedikit bersabar.
’’Penundaan pengumuman ini tidak akan lama,’’ katanya kemarin.
Dia menjelaskan penundaan ini murni karena adminisitrasi kelengkapan data saja.
JAKARTA – Jadwal pengumuman kelulusan seleksi CPNS guru garis depan (GGD) Kemendikbud ditunda sampai batas waktu yang belum ditetapkan.
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert
- Uhamka Masuk Daftar Universitas Terbaik Asia versi QS AUR 2025
- Ini Kata Bahlil soal Gelar Doktornya di SKSG UI
- SANF Perkuat Digitalisasi Pendidikan di Indonesia
- Keren, Siswa Mentari Intercultural School Jakarta Boyong Emas dari Malaysia
- Dibilang Abal-Abal, UIPM Justru Pelopor Kampus Virtual Menggunakan Second Life