Pelarian dari Makassar, Diringkus di Merauke
Jumat, 05 Desember 2014 – 00:15 WIB

Pelarian dari Makassar, Diringkus di Merauke
Tersangka sendiri tercatat kabur ke Merauke bersama istri dan anaknya sejak 29 Oktober lalu."Dikatakan, dari hasil pemeriksaan sementara, ternyata uang sebesar Rp 500 juta yang digelapkan tersangka digunakan berfoya-foya seperti membeli mobil, motor dan lain-lainnya. Sedangkan sisanya, tersangka sendiri mengaku tidak ingat belanjakan apa saja.
Tersangka akhirnya diterbangkan ke Makassar, Kamis (4/12) untuk proses hukum lebih lanjut. "Sementara itu, tersangka yang dimintai komentarnya terkait penggelapan dana sampai lebih Rp 1 miliar tersebut, mengaku melakukan karena alasan ekonomi. (ulo/nan)
MERAUKE- Seorang karyawan PT Harindra Surya Sempurna berinisial MA (29) yang kabur dari Makassar karena diduga menggelapkan pembayaran pajak barang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus