Pelatih Arema Cronus Yakin Persegres Main Bertahan

Milo berharap, kedua pemain baru Arema tersebut dapat menampilkan permainan terbaiknya untuk Arema.
“Mereka akan sangat berguna untuk tim ini. Kehadiran keduanya pasti memberikan perbedaan dalam permainan Arema.” Ujar Milo.
Selain itu Milo semakin optimis timnya dapat meraih hasil positif, karena Arema akan tampil di hadapan publik sendiri, di Stadion Kanjuruhan. Menurutnya, kehadiran Aremania dapat memberikan dampak positif bagi timnya.
“Dukungan arema akan menjadi semangat kami untuk beramin maksimal,” Tutur pelatih 51 tahun tersebut.
Dalam laga melawan Persegres Gresik United nanti, pelatih Milo Seslija dipastikan tidak akan dapat menampilkan empat pemainya, yakni Antoni Putro Nugroho, Ahmad Bustomi, Dendi Santoso, dan penyerang andalan Christian Gonzalez. (adk/rah/sam/jpnn)
MALANG – Arema Cronus akan menghadapi Persegres Gresik United di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, hari ini (27/5). Skuad Arema menargetkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Darah Mewarnai Kemenangan LA Lakers di Gim 2 Babak Pertama NBA Playoffs
- Bhayangkara FC Langsung Mencanangkan Target Tinggi di Liga 1 Musim Depan
- MotoGP 2025: Marquez Mentereng dengan Ducati, Bagnaia Merasa Tertekan?
- 5 Laga Terakhir Liga 1, Pelatih Persib Bojan Hodak Menaruh Harapan kepada Sosok Ini
- Kastaneer Bertekad Kuat Bawa Persib Bandung Raih Gelar Juara Liga 1 2024/25
- Sudirman Cup 2025: Upaya Garuda Memulihkan Martabat